Membuat Animasi Karakter 2D Dengan After Effect. Sebuah video Explainer / Motion Grafis yang baik, tidak akan terlepas dengan adanya elemen yang sangat penting yaitu Karakter Animasi2D. Selain meningkatkan kualitas, penambahan Karakter Animasi 2D ini juga akan membuat video explainer / motion grafis menjadi lebih dinamis.
FAKTANYA!
- Tidak memiliki keahlian membuat Animasi dengan After Effect
- Tidak punya banyak waktu untuk mempelajari teknis Animasi Karakter
- Tidak paham bagaimana menghasilkan Animasi Karakter yang smooth
- Tidak tahu harus mulai darimana
Sekarang tersedia Cara termudah membuat karakter animasi2d dengan menggunakan software After Effect, kami rekomendasikan sebuah template after effect animasi2d yang di buat oleh aSTa Digital Mockup Character adalah sebuah Template Animasi Karakter di After Effect, yang akan merubah vektor karakter statis (.EMF .SVG .EPS .AI) menjadi karakter animasi siap pakai tanpa harus menguasai skill animasi.
Hanya dengan 3 langkah mudah Anda sudah bisa membuat Animasi 2D :
- Setting Vektor. Integrasikan vektor karakter Anda (.EMF .SVG .EPS .AI) kedalam template karakter di Illustrator & After Effect
- Pilih Animasi. Tersedia 55 animasi siap pakai yang bisa Anda gunakan dan kombinasikan hanya dengan drag & drop
- Render. Render hasil animasi Anda kedalam format .MOV .MP4 .AVI .GIF dan tunjukkan hasil karya Anda kepada dunia
Ulasan
Belum ada ulasan.